Hadiri National Cadet Corps Republic Day Camp, Enam Taruna Unhan Tiba di India

- Editor

Selasa, 21 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, 20 Januari 2024 – Enam orang taruna Universitas Pertahanan Nasional Indonesia (Unhan) telah tiba di India untuk ikut serta dalam National Cadet Corps Republic Day Camp pada 16-29 Januari 2025. Mayor Inf. Teguh Imam Cahyadi selaku pembimbing taruna Unhan RI juga mengikuti kegiatan ini.

Seperti diketahui, kegiatan ini merupakan Program Pertukaran Pelajar dari Pemerintah India merupakan dan berada dalam salah satu rangkaian perayaan Hari Republik India ke-76. Kegiatan disertai dengan kunjungan ke Memorial Perang, objek wisata lokal seperti Taj Mahal, Benteng Agra, kuil Akshardham, Qutub Minar dan beberapa museum serta pusat perbelanjaan etnis.

Baca Juga :  Gateway of Java, Menjelajah Indahnya Panorama Yogyakarta

Kedatangan enam taruna Unhan ke India ini disambut oleh Dubes RI untuk India H.E. Ina Krishnamurti melalui audiensi di sela-sela mengikuti kegiatan Parade Hari Kemerdekaan tersebut. Dalam audiensi tersebut, Dubes Krishnamurti didampingi Atase Pertahanan (Athan) RI untuk India Laksma TNI Ardiansyah Muqsit.

Kegiatan Parade Hari Kemerdekaan ini menjadi kesempatan untuk memperkuat tali silaturahmi dari persahabatan antara taruna Unhan RI dengan para kadet dari berbagai negara, salah satunya dari India. Serta, menjadi wadah untuk menjalin soliditas dan mengobarkan semangat persatuan di antara para taruna.

Baca Juga :  Cara Menghilangkan Ngantuk dengan Jari atau Pijatan

Taruna Unhan juga akan menyaksikan Parade Hari Kemerdekaan, dimana Kontingen Marching dan Band dari Akademi Militer Republik Indonesia ikut serta dengan rekan-rekan dari India.  

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Grand Opening Mitra10 Tenth Avenue Bandung: Destinasi Baru Belanja Elektronik Murah & Bahan Bangunan Terlengkap
Pramudono Kumoro: Membawa Inovasi Pertanian Rendah Emisi Bersama Alira Alura
Tren Perkembangan Adopsi Bitcoin di Tahun 2025: Apa yang Perlu Diketahui?
Nusantara Global Network Mengumumkan Kerja Sama Strategis dengan Phyntex Markets untuk Memperkuat Introducing Broker
Permasalahan Hukum Umum dalam Transaksi Properti di Indonesia dan Bagaimana PPAT Dapat Membantu
PTPP Perkuat Portofolio Kesehatan dengan Pembangunan RS Harapan Kita – Tokushukai Senilai Rp 863,8 Miliar
KAI Group Dorong Transportasi Berkelanjutan, Layani 78,5 Juta Penumpang dalam Dua Bulan Pertama 2025
Tokocrypto Rilis TokoPlay Dorong Adopsi Kripto Melalui Game di Indonesia
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 20:50 WIB

Grand Opening Mitra10 Tenth Avenue Bandung: Destinasi Baru Belanja Elektronik Murah & Bahan Bangunan Terlengkap

Senin, 10 Maret 2025 - 16:00 WIB

Pramudono Kumoro: Membawa Inovasi Pertanian Rendah Emisi Bersama Alira Alura

Senin, 10 Maret 2025 - 15:00 WIB

Tren Perkembangan Adopsi Bitcoin di Tahun 2025: Apa yang Perlu Diketahui?

Senin, 10 Maret 2025 - 14:59 WIB

Nusantara Global Network Mengumumkan Kerja Sama Strategis dengan Phyntex Markets untuk Memperkuat Introducing Broker

Senin, 10 Maret 2025 - 13:04 WIB

Permasalahan Hukum Umum dalam Transaksi Properti di Indonesia dan Bagaimana PPAT Dapat Membantu

Senin, 10 Maret 2025 - 11:59 WIB

KAI Group Dorong Transportasi Berkelanjutan, Layani 78,5 Juta Penumpang dalam Dua Bulan Pertama 2025

Senin, 10 Maret 2025 - 09:07 WIB

Tokocrypto Rilis TokoPlay Dorong Adopsi Kripto Melalui Game di Indonesia

Senin, 10 Maret 2025 - 08:56 WIB

Tips Memilih Aplikasi CRM yang Tepat untuk Bisnis Anda

Berita Terbaru