Mengenang Bencana Tsunami Aceh, Personel Lanal Sabang Gelar Zikir Dan Doa Bersama

- Editor

Rabu, 27 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TNI AL, Sabang – Dalam rangka mengenang peristiwa Tsunami Aceh Tahun 2004, Personel Lanal Sabang menggelar Zikir dan Doa Bersama di Masjid Ar Rahman Mako Lanal Sabang, Jalan Yos Sudarso, Gampong Kuta Ateuh, Kecamatan Sukakarya, Kota Sabang, Rabu (27/12/2023).

Kegiatan Zikir dipimpin oleh Pasprogar Lanal Sabang selaku Perwira Rohani Agama Islam Kapten Laut (S) Mahdani, S.H., dilanjutkan Doa Bersama oleh Dansub Unit Intel Lanal Sabang Letda Laut (KH) Zainullah, S.Pd.

Kegiatan Zikir dan Doa Bersama kali mengangkat tema “Ibrah Dari Bencana Tsunami”, dengan tujuan untuk mengenang peristiwa bencana Tsunami 19 tahun yang lalu tanggal 26 Desember 2004 yang sebagian besar menimpa wilayah Aceh.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Kalbar Kawal Pelaksanaan Pemilu Di Lapas Dan Rutan

Kegiatan dirangkai dengan Jam Komandan oleh Danlanal Sabang menyampaikan bahwa tujuan hidup kita sebenarnya beribadah kepada Allah, salah satu ibadah yang paling utama adalah Sholat karena Sholat merupakan tiang agama Islam dan Sholat untuk mencegah perbuatan keji dan mungkar.

“Untuk itu, pada kesempatan ini saya mengajak kepada seluruh personel Lanal Sabang yang beragama Islam untuk memakmurkan Masjid Ar Rahman Lanal Sabang untuk Sholat Berjamaah terutama pada jam dinas,” ujar Danlanal Sabang.

Baca Juga :  Lanal Simeulue Laksanakan Gerakan Nasional Ketahanan Pangan Tahun 2023

Turut hadir dalam kegiatan, Komandan Lanal Sabang Kolonel Laut (P) Son Haji Hariyoko, M.Tr.Hanla., M.M., Palaksa Letkol Laut (T) Muhammad Akbar, S.T., Pasintel Mayor Laut (E) Punto Pandowo, Ka. Akun Mayor Laut (S) Joko Triyono, PgS. Danunit Intel Kapten Laut (P) Daulat Mangasi, S.H., Para Perwira, Bintara, Tamtama, dan PNS Lanal Sabang yang beragama Islam.

M.Irsyad Salim

(Pen Lanal Sabang)

Berita Terkait

SAPAHAM SAHATI SAJIWA (Perkumpulan Pensiunan ex PTPN VIII) Gelar Unras Tuntut Hak Pembayaran Santunan Hari Tua (SHT) Pensiunan Diduga 4 tahun tidak dibayar Perusahaan PTPN
Tim panitia Pemenangan Calon Bupati Lebak No. 03 Sanuji-Fajar gelar Kongres Rakyat dan Pesta Kuliner
Forwatu Banten Akan Lapor Ombudman soal Penolakan Pasien Bernama Melinda Oleh RSUD Drajat Serang
Muhammad Khoir Resmi Dilantik Sebagai Ketua PD Gerakan Pemuda Al Washliyah Sergai Periode 2024-2027
Azmi Zulfahri, SH., M.H Pimpin Ranting PP Simpang Tiga Pekan: Kepemimpinan Baru, Semangat Baru!
Kapolri Apresiasi Anggota Brimob yang Berhasil Bebaskan Pilot Susi Air Korban Penyanderaan KKB
Presiden Prabowo Subianto Secara Resmi Melantik Basuki Hadimuljono
Beredar Surat Desakan dari Warga Masyarakat: Untuk Oknum Kades Margajaya: Begini Penjelasannya
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 08:20 WIB

SAPAHAM SAHATI SAJIWA (Perkumpulan Pensiunan ex PTPN VIII) Gelar Unras Tuntut Hak Pembayaran Santunan Hari Tua (SHT) Pensiunan Diduga 4 tahun tidak dibayar Perusahaan PTPN

Minggu, 17 November 2024 - 13:22 WIB

Tim panitia Pemenangan Calon Bupati Lebak No. 03 Sanuji-Fajar gelar Kongres Rakyat dan Pesta Kuliner

Jumat, 15 November 2024 - 16:08 WIB

Forwatu Banten Akan Lapor Ombudman soal Penolakan Pasien Bernama Melinda Oleh RSUD Drajat Serang

Jumat, 15 November 2024 - 15:17 WIB

Muhammad Khoir Resmi Dilantik Sebagai Ketua PD Gerakan Pemuda Al Washliyah Sergai Periode 2024-2027

Jumat, 15 November 2024 - 15:04 WIB

Azmi Zulfahri, SH., M.H Pimpin Ranting PP Simpang Tiga Pekan: Kepemimpinan Baru, Semangat Baru!

Jumat, 15 November 2024 - 00:08 WIB

Kapolri Apresiasi Anggota Brimob yang Berhasil Bebaskan Pilot Susi Air Korban Penyanderaan KKB

Rabu, 6 November 2024 - 15:00 WIB

Presiden Prabowo Subianto Secara Resmi Melantik Basuki Hadimuljono

Senin, 4 November 2024 - 13:23 WIB

Beredar Surat Desakan dari Warga Masyarakat: Untuk Oknum Kades Margajaya: Begini Penjelasannya

Berita Terbaru

Bisnis

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:51 WIB

Bisnis

Terra Drone Indonesia Latih Pilot Drone Adaro

Jumat, 22 Nov 2024 - 03:33 WIB