TPS Unik Di Koja Mendapat Kunjungan Dari Tim Asistensi As Log Mabes Polri

- Editor

Rabu, 27 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Utara – Tim Asistensi dari AS Log Mabes Polri, yang dipimpin Brigjen Irman, melakukan kunjungan ke TPS 053 di Jl. Melati, Kelurahan Rawabadak Utara, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, Rabu (27/11/2024) pukul 14.00 WIB.

TPS ini menarik perhatian karena dihiasi dengan tempat duduk unik dan dua patung Ondel-Ondel di pintu masuknya. Petugas PPS juga tampil istimewa dengan mengenakan pakaian adat Betawi, menciptakan suasana yang khas dan penuh budaya.

Baca Juga :  Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peran Swasta Dalam Industri Pertahanan dan Keamanan

Dalam kunjungan ini turut dihadiri Wakapolres Jakarta Utara AKBP Wahyudi dan Kabag Polres Metro Jakarta Utara AKBP Achmad Akbar serta Kapolsek Koja, Kompol Dr. Andri Suharto, kunjungan ini bertujuan memastikan kegiatan berjalan aman dan kondusif.

Baca Juga :  Slank Dukung Ganjar, Bunda Iffet Ini Calon Presiden yang Paling Bagus

Kapolsek mengatakan,”Situasi saat ini di lokasi masih terpantau aman,” ujar Kapolsek Koja dalam keterangannya, Rabu (27/11/2024).

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Kapolsek Kunjungi Gedung PPK Kelapa Gading, Pastikan Rekapitulasi Suara Aman
Kapolsek Koja Melaksanakan Program Cooling System Dan Ngopi Kamtibmas Di Tugu Utara
Apel Tiga Pilar Sawah Besar Dalam Operasi Cipta Kondisi Malam Hari
Bakti Sosial Polres Metro Jakarta Timur Bagi Warga Terdampak Banjir Di Kampung Melayu
Polwan Polres Metro Jakarta Timur Lakukan Trauma Healing Terhadap Korban Banjir Kampung Melayu
Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Bhabinkamtibmas Gelar Jumat Curhat Bersama Warga RW 02 Susukan
Wakasat Binmas Polres Metro Jakarta Timur Salurkan Bantuan Beras Untuk Warga Kurang Mampu
Ciptakan Lingkungan Aman Damai, Bhabinkamtibmas Ngopi Kamtibmas Bareng Warga RW 06 Rawa Terate
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 11:03 WIB

Kapolsek Kunjungi Gedung PPK Kelapa Gading, Pastikan Rekapitulasi Suara Aman

Sabtu, 30 November 2024 - 10:54 WIB

Kapolsek Koja Melaksanakan Program Cooling System Dan Ngopi Kamtibmas Di Tugu Utara

Sabtu, 30 November 2024 - 07:26 WIB

Apel Tiga Pilar Sawah Besar Dalam Operasi Cipta Kondisi Malam Hari

Jumat, 29 November 2024 - 12:43 WIB

Bakti Sosial Polres Metro Jakarta Timur Bagi Warga Terdampak Banjir Di Kampung Melayu

Jumat, 29 November 2024 - 12:37 WIB

Polwan Polres Metro Jakarta Timur Lakukan Trauma Healing Terhadap Korban Banjir Kampung Melayu

Jumat, 29 November 2024 - 06:36 WIB

Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Bhabinkamtibmas Gelar Jumat Curhat Bersama Warga RW 02 Susukan

Jumat, 29 November 2024 - 05:58 WIB

Wakasat Binmas Polres Metro Jakarta Timur Salurkan Bantuan Beras Untuk Warga Kurang Mampu

Jumat, 29 November 2024 - 05:50 WIB

Ciptakan Lingkungan Aman Damai, Bhabinkamtibmas Ngopi Kamtibmas Bareng Warga RW 06 Rawa Terate

Berita Terbaru

Bisnis

Ethereum Berpeluang ke $3,000 Jika Level Ini Tertembus

Sabtu, 22 Feb 2025 - 02:00 WIB

Bisnis

Kenapa Bisnis Perlu Menggunakan CRM Omnichannel?

Sabtu, 22 Feb 2025 - 01:02 WIB