Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu 2024 Tingkat Kecamatan Masih Berlangsung,Polresta Pontianak Tetap Siagakan Personelnya Dilokasi Kegiatan

- Editor

Minggu, 18 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

algarinews.com – Pontianak Kalbar – Rekapitulasi hasil Pemilu 2024 ditingkat Kecamatan masih berlangsung,masyarakat yang ingin menyaksikan kegiatan tersebut antusias datang kelokasi penghitungan.Minggu (18/2/2024).

Aparat Kepolisian dari Polresta Pontianak tampak disiagakan dilokasi kegiatan untuk mengamankan jalannya Rapat pleno rekapitulasi hasil Pemilu 2024,terlihat beberapa warga yang datang dilakukan pemeriksaan barang bawaan untuk mengantisipasi hal – hal yang tidak diinginkan kata salah seorang petugas Kepolisian yang melakukan pengamanan.

Baca Juga :  Meminimalisir Pelanggaran Personel, Provost Satbrimob Polda Kalbar Patroli Hibutan Malam

Diketahui aturan yang diberlakukan oleh KPU yang diperbolehkan memasuki ruangan Pleno hanya dua orang saksi dari masing-masing partai Politik yang membawa surat mandat dari partainya,hal ini dilakukan agar pelaksanaan penghitungan lebih tertib dan untuk menghindari protes dari orang yang tidak berkompeten dan cenderung menggangu jalannya rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2024 kata petugas PPK yang bertugas.

Baca Juga :  Antusias, Warga Banjarnegara Dukung Ganjar Beri Jaminan Keselamatan Kerja dan Kesehatan Penderes Kelapa

Sumber: Polresta Pontianak
Jono0

Berita Terkait

SMAN 2 Kayuagung Diduga Menyelewengkan Pengelolaan DANA BOS
Aktivis Minta Tindak Tegas Pengusaha Membiarkan Anak Bawah Umur Bebas di Klub Malam Trikoi
Komjen Pol Dharma Pongrekun Didukung Komunitas Rakyat DKI Untuk Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta 2024
Joko diduga anggota TNI kesatuan Armed kelola judi sabung ayam yg dibackup anggota kodim sena Pangdam 1 bukit barisan diminta bertindak tegas
Hebat ilyas bandar judi togel diduga dibackup Kapolres Sergai..diminta Kapolda tegas tindak Kapolres Sergai
Diduga Upah Pekerja Proyek Irigasi Perpompaan Belum Dibayar
Semangat Baru Esports di Sumut, H. Abdul Razak Nasution Resmi Pimpin IESPA Sumut
Remaja Tewas Tertembak: Kematian Misterius Mengguncang Perbaungan
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 08:14 WIB

SMAN 2 Kayuagung Diduga Menyelewengkan Pengelolaan DANA BOS

Selasa, 17 September 2024 - 00:20 WIB

Aktivis Minta Tindak Tegas Pengusaha Membiarkan Anak Bawah Umur Bebas di Klub Malam Trikoi

Minggu, 15 September 2024 - 16:16 WIB

Komjen Pol Dharma Pongrekun Didukung Komunitas Rakyat DKI Untuk Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta 2024

Jumat, 13 September 2024 - 09:51 WIB

Joko diduga anggota TNI kesatuan Armed kelola judi sabung ayam yg dibackup anggota kodim sena Pangdam 1 bukit barisan diminta bertindak tegas

Selasa, 10 September 2024 - 23:50 WIB

Hebat ilyas bandar judi togel diduga dibackup Kapolres Sergai..diminta Kapolda tegas tindak Kapolres Sergai

Berita Terbaru