GMNI Melawi Peduli, Salurkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat

- Editor

Kamis, 7 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

algarinews.com – Melawi Kalbar – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Melawi menggelar bakti sosial pemberian sembako kepada masyarakat kurang mampu di Desa Tanjung Tengang Kecamatan Nanga Pinoh Kabupaten Melawi, kamis (7/3/2024).

Ikhsan Susiandi, Ketua GMNI Melawi pimpin langsung kegiatannya bersama mahasiswa lain membagikan sembako berupa beras sebanyak tiga karung.

“Kami peduli, GMNI Melawi membagikan sembako berupa beras kepada masyarakat kurang mampu semoga dapat meringankan perekonomiannya,” ujar Ikhsan saat menyerahkan bantuan.

Baca Juga :  Gugatan Wenny Lumentut Dimenangkan Hakim, Pattiasina : Banyak Jalan Menuju Roma

Ikhsan mengatakan, tujuan dari bakti sosial ini adalah menjadikan mahasiswa di Kabupaten Melawi lebih peduli dan peka terhadap lingkungannya serta menjadi silaturahmi erat bersama masyarakat.

“Bangga dan tulus kami membantu karena kami bagian dari masyarakat, apa lagi saat ini Kota Nanga Pinoh sedang dilanda banjir,” jelasnya.

Baca Juga :  Ganjar Berkomitmen Hadirkan Internet Gratis 

Ketua GMNI Melawi berharap kegiatan positif dan luar biasa ini dapat di dukung oleh masyarakat dan pemerintah sedangkan mahasiswa siap berkolaborasi dalam pelaksanaannya.

“Kami akan terus menggemakan kepedulian ini dan akan menjadi agenda lanjutan kedepannya,” pungkas Ketua GMNI.

Sumber: Humas Polres Melawi

Berita Terkait

SMAN 2 Kayuagung Diduga Menyelewengkan Pengelolaan DANA BOS
Aktivis Minta Tindak Tegas Pengusaha Membiarkan Anak Bawah Umur Bebas di Klub Malam Trikoi
Komjen Pol Dharma Pongrekun Didukung Komunitas Rakyat DKI Untuk Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta 2024
Joko diduga anggota TNI kesatuan Armed kelola judi sabung ayam yg dibackup anggota kodim sena Pangdam 1 bukit barisan diminta bertindak tegas
Hebat ilyas bandar judi togel diduga dibackup Kapolres Sergai..diminta Kapolda tegas tindak Kapolres Sergai
Diduga Upah Pekerja Proyek Irigasi Perpompaan Belum Dibayar
Semangat Baru Esports di Sumut, H. Abdul Razak Nasution Resmi Pimpin IESPA Sumut
Remaja Tewas Tertembak: Kematian Misterius Mengguncang Perbaungan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 September 2024 - 08:14 WIB

SMAN 2 Kayuagung Diduga Menyelewengkan Pengelolaan DANA BOS

Selasa, 17 September 2024 - 00:20 WIB

Aktivis Minta Tindak Tegas Pengusaha Membiarkan Anak Bawah Umur Bebas di Klub Malam Trikoi

Minggu, 15 September 2024 - 16:16 WIB

Komjen Pol Dharma Pongrekun Didukung Komunitas Rakyat DKI Untuk Maju Sebagai Calon Gubernur DKI Jakarta 2024

Jumat, 13 September 2024 - 09:51 WIB

Joko diduga anggota TNI kesatuan Armed kelola judi sabung ayam yg dibackup anggota kodim sena Pangdam 1 bukit barisan diminta bertindak tegas

Selasa, 10 September 2024 - 23:50 WIB

Hebat ilyas bandar judi togel diduga dibackup Kapolres Sergai..diminta Kapolda tegas tindak Kapolres Sergai

Berita Terbaru