Teriknya Sinar Matahari, Tak Kendorkan Semangat Satgas TMMD Reg Ke-120 Bersama Warga Kebut Pengecoran Jalan

- Editor

Minggu, 19 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

algarinews.com – Sukoharjo, (19/05/024)-Program sasaran fisik TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 120 Kodim 0726/Sukoharjo gencar dilakukan Satgas TMMD bersama warga di Desa Wirun, kecamatan Mojolaban kabupaten Sukoharjo. Minggu(19/05).

Untuk mencapai target pekerjaan pembangunan sasaran fisik yang dilakukan Satgas TMMD Bersama warga terus dikebut untuk mensukseskan kegiatan TMMD Reguler ke-120.

Baca Juga :  Waka Polres Lebak Sambut Tim Lembaga Akreditasi Fasilitas Kesehatan Indonesia ( LAFKI ) di Mapolres Lebak

Pasiter Kodim 0726/Sukoharjo selaku Perwira Pelakssana TMMD Kapten Inf Kurniawan Jayadi mengaku optimis, saat penutupan TMMD nanti semua sasaran pekerjaan dapat selesai dengan hasil yang maksimal dan sesuai target yang diharapkan.

“Progress pencapaian hasil kerja sasaran fisik saat ini sudah mencapai sekitar 40 persen,” terang Kapten Kurniawan.

Baca Juga :  Polda Kalbar Kerahkan Patroli Sekala.Besar Demi Mencegah Tindak Kejahatan

Erry Suseno Wibowo,SE sendiri selaku Kepala Desa Wirun mengaku bahwa warganya sini selalu semangat dalam pengerjaan program TMMD, lantaran jalan penghubung tersebut merupakan akses bagi para petani untuk pergi berladang.

“Tentu semangat, sebab nantinya juga kita semua yang menggunakannya, , setidaknya ada perubahan ekonomi naik setelah jalan tersebut jadi”. Tutupnya.

(Agus Kemplu/Red)

Berita Terkait

Soal Polemik di Perum Citra Swarna Tembong City:  Forwatu Banten Lakukan Audiensi Bersama DPMPTSP Kota Serang
Pemberitaan Tanpa Konfirmasi Pemilik Gudang Daton 9 Desa Serdang Kecamatan Tanjung Bintang Lampung Selatan Resah Beredarnya Berita Miring ( Hoaks ) 
Diduga Rian Oknum Guru SMKN 1 Bandar Lampung, Ancam Korban Dan Tantang Wartawan 
Kepsek SDN 2 Talang Jawa Bertanggung Jawab Dan Jelaskan Sebenarnya Yang Terjadi
Fasilitas Digital BRI Perkuat Transaksi Di KDMP Hambalang
Klarifikasi Kapolres Pasaman Barat AKBP Agung Tribawanto, S.I.K Terkait Berita Miring Tambang Emas ( PETI )
Wartawati Dianiaya Oknum Preman Diduga Imbas Pemberitaan Sebelumnya
Barang Ilegal Asal Malaysia Ditemukan di Gudang Milik Bos J di Desa Bani Amas
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:54 WIB

Soal Polemik di Perum Citra Swarna Tembong City:  Forwatu Banten Lakukan Audiensi Bersama DPMPTSP Kota Serang

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 03:25 WIB

Pemberitaan Tanpa Konfirmasi Pemilik Gudang Daton 9 Desa Serdang Kecamatan Tanjung Bintang Lampung Selatan Resah Beredarnya Berita Miring ( Hoaks ) 

Selasa, 30 September 2025 - 15:59 WIB

Diduga Rian Oknum Guru SMKN 1 Bandar Lampung, Ancam Korban Dan Tantang Wartawan 

Senin, 29 September 2025 - 14:51 WIB

Kepsek SDN 2 Talang Jawa Bertanggung Jawab Dan Jelaskan Sebenarnya Yang Terjadi

Rabu, 27 Agustus 2025 - 17:49 WIB

Fasilitas Digital BRI Perkuat Transaksi Di KDMP Hambalang

Jumat, 18 Juli 2025 - 00:22 WIB

Klarifikasi Kapolres Pasaman Barat AKBP Agung Tribawanto, S.I.K Terkait Berita Miring Tambang Emas ( PETI )

Minggu, 29 Juni 2025 - 03:50 WIB

Wartawati Dianiaya Oknum Preman Diduga Imbas Pemberitaan Sebelumnya

Sabtu, 17 Mei 2025 - 23:49 WIB

Barang Ilegal Asal Malaysia Ditemukan di Gudang Milik Bos J di Desa Bani Amas

Berita Terbaru